Tahukah Anda?

1. Ada ikatan yang kuat antara induk dengan bayi orang utan ? Bayi orang utan hampir selalu digendong oleh induknya hingga mereka mencapai usia 1 tahun. 2. Bahwa 80% dari semua spesies mawar di dunia berasal dari Asia. 3. Rata-rata penjudi di kasino Amerika adalah laki-laki, ber kulit putih , berpendidikan sekolah tinggi atau universitas , dan mempunyai penghasilan lebihtinggi dari rata-rata umumnya orang Amerika. 4. Warna khaki berasal dari warna lumpur yang bila digunakan untuk mencuci seragam para tentara Inggris di India pada abad ke-19 membuat seragam tersebut baik untuk kamuflase.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment